Login or Register Skin - Body - Anti Aging - Hair - Spa
SERVICE
 

 

TESTIMONIALS
 
From : Cindy
Saya seorang mahasiswi, usia 20 tahun Bulu ketiak saya tebal dan ...
» Selanjutnya
 
From : Novita
Saya seorang karyawati,usia 26 tahun. Sejak 3 tahun yang lalu saya ...
» Selanjutnya
 
From : Merry
Saya seorang ibu RT, dulu saya mengalami kegemukan (BB: 65kg) ...
» Selanjutnya
 
 
 
Artikel

 

MENGATASI RAMBUT MUDAH PATAH

 

Salah banget jika kita menghindari daging sebagai menu sehari-hari. Rambut terbuat dari protein keratin. Nah, kekurangan protein ini akan membuat rambut rapuh alias mudah patah. Rambut tetap mudah patah walau sudah mengonsumsi daging dan sumber protein lainnya? Lagi-lagi ini terjadi karena penataan rambut yang berlebihan, misalnya terlalu sering mencatok.



Atasi!


Kalau penyebabnya makanan, usahakanlah mendapatkan 68 gram protein per hari. Nggak mau terlalu sering makan daging? Sesekali kita bisa menggantinya dengan camilan seperti yoghurt, kacang almond, atau keju. Minum juga vitamin C yang berfungsi sebagai water holder (pengikat air) di kulit dan rambut.
           
Untuk kesehatan rambut sendiri, hindari mencucinya dengan air panas terlalu sering. Rambut jadi kering dan mudah patah. Lakukan spa rambut atau creambath untuk menjaga kelembapannya sehingga rambut nggak rapuh.